Demak, 28/09/2020
Sobat Pemuda dan Olahraga,
Apel pagi rutin bersama Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Demak dengan memakai baju adat khas Demak pada Hari Senin, tanggal 28 September 2020 bertempat di Halaman Kantor DINPORA Demak dipimpin oleh Sekdinpora (Bekti Utomo, SH., MH) dan dihadiri oleh para Kabid, Kasi/Kasubbag, beserta seluruh pegawai DINPORA.
Sekdinpora menyampaikan untuk seluruh pegawai tetap menjaga kondisi kesehatan masing-masing dalam situasi pandemi yang sampai saat ini masih berlagsung, dan juga penyampaian untuk perwakilan DINPORA yang akan ditugaskan untuk pembagian masker serta sosialisasi Penyebaran Covid-19.
SEKRETARIAT