Demak, 22/08/2019 Hari ini Tim Indonesia Cabang Olahraga Perahu Naga mengharumkan nama Indonesia, hal ini dikarenakan Tim Indonesia meraih Medali Emas nomer Perahu Naga dengan jarak1000 M di Kejuaraan Dunia Tahiland. Dan salah satu atlet tim Indonesia yang berasal dari Kabupaten Demak sekaligus staf DINPORA Kabupaten Demak (Tri Wahyu Bawono) memakai medali dan membawa bendera …
Category: galeri potensi
Aug 22
Demak Juara Umum Kejurprov Gulat Senior Jawa Tengah Tahun 2019
Demak, 22/08/2019 Demak keluar sebagai Juara umum di Kejuaraan Provinsi (KEJURPROV) Gulat Senior Jawa Tengah dengan memperoleh 5 Medali Emas, 3 Medali Perak , dan 5 Medali Perunggu. 131 Pegulat dari 16 Kabupaten/Kota bersaing di Kejurprov yang dilaksanakan pada Hari Selasa s/d Rabu tanggal 20 s/d 21 Agustus 2019 di Artos Mall Kabupaten Magelang. Kejuaraan …
Aug 22
Atlet NPCI Kab. Demak Juara II Tenis Meja Tuna Netra Kejurprov Tahun 2019
Demak, 22/08/2019 Atlet NPCI Kabupaten Demak meraih medali perak diajang Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) cabang olahraga tenis meja tuna netra, sebelumnya Kabupaten Demak mengirim 5 atlet cabang olahraga. Kejuaraan Provinsi (KEJURPROV) diselenggarakan di Cilacap mulai tanggal 19 s/d 21 Agustus 2019. Bidang Pembinaan Olahraga
Aug 21
Kegiatan Pemantapan Calon Anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (PASKIBRAKA) Provinsi Jawa Tengah Tahun 2019
Demak, 21/08/2019 KASI Kepemudaan (Bapak Supeno) menghadiri acara Penutupan peserta paskibraka tingkat Provinsi Jawa Tengah tahun 2019 di Semarang pada Hari Rabu, tanggal 21 Agustus 2019. Perwakilan dari Kabupaten Demak atas nama Nafi dari SMAN 1 Demak menjadi tim PASKIBRAKA di Tingkat Provinsi Jawa Tengah, pentutupan kegiatan ini di tutup secara langsung oleh Kepala DISPORAPAR …
Aug 08
Seleksi Pemuda Pelopor Tingkat provinsi Jawa Tengah Tahun 2019
Demak, 08/08/2019 Perwakilan dari Demak mengikuti seleksi Pemuda Pelopor Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2019, sebelumnya DINPORA Kabupaten Demak melaksanakan kegiatan seleksi Pemuda Pelopor Se-Kabupaten Demak dan terpilih 3 pemuda untuk mengikuti seleksi Pemuda Pelopor Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2019 atasnama Nur Rohmad (Bidang Pengelola Sumber Daya Alam, Lingkungan dan Pariwisata), Arif Himawan (Bidang …